Polri
Sosok Jenderal Soekanto, Kapolri Pertama yang Keberatan dengan Rencana Bung Karno, Dikenal Sederhana
Jenderal Raden Said Soekanto atau yang kerap disapa Soekanto merupakan sosok Kapolri pertama. Sosok tauladan bagi para Polisi.
Ia sebenarnya berhak dimakamkan di Taman Makam Pahlawan Kalibata.
Namun, Soekanto memilih dimakamkan dalam satu liang bersama istrinya, Hadidjah Lena Soekanto-Mokoginta, yang berpulang pada 1 Maret 1986.
Proses pemakaman secara militer di Pemakaman Tanah Kusir, Jakarta Selatan, kala itu dihadiri sejumlah petinggi negara.
Sebuah pujian datang dari Kapolri periode 1968-1971, Jenderal Pol (Purn) Hoegoeng Imam Santoso yang menyebut Soekanto adalah sosok tauladan.
Menurut Hoegeng, Soekanto memberi contoh bagaimana seorang polisi harus jujur dan mengabdi kepada masyarakat.
"Tanpa Pak Kanto, polisi sudah berantakan," ucap Hoegeng.
Tautan:
Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul Biodata Soekanto, Kapolri Pertama yang Akan Diberi Gelar Pahlawan Nasional, Sosok Jujur & Sederhana,
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/sosok-kisah-kapolri-pertama-jenderal-polisi-raden-said-soekanto.jpg)