Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Moms, Yuk Kenali Penyebab Sakit Pada Bokong Saat Hamil

Terkadang sebagian Moms juga mengalami sakit pada bagian bokong yang tentu saja membuat rasa yang tidak nyaman saat beraktivitas.

Editor:
SHUTTERSTOCK
Ilustrasi 

Selain itu, ukuran rahim yang selalu membesar juga memberi tekanan ekstra pada saraf ini.

Biasanya kondisiini akan semakin memburuk pada trimester ketiga dimana bayi melakukan perubahan posisi.

Moms harus segera menghubungi dokter apabila muncul tanda-tanda;

Pertama, rasa sakit yang teramat parah sehingga membuat Moms sulit untuk mobilisasi.

Kedua, kehilangan darah yang cukup banyak saat mengalami wasir.

Ketiga, adanya darah yang keluar dari area kewanitaan dan pemecahan air ketuban

Keempat, Moms tidak mampu mengendalikan rasa sakit pada kantung kemih.

Nah itu dia Moms beberapa penyebab sakit pada bokong selama masa kehamilan.

Apabila Moms mengalami tanda-tanda seperti di atas, segera temui dokter untuk meminta pertolongan.

Sumber: Nakita
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved