Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Disparbup Tarik Retribusi di Danau Mooat

Guna meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Budaya (Disparbud) Kabupaten Boltim, tarik retribusi di wisata Danau Mo

Penulis: | Editor: Indry Panigoro

TRIBUNMANADO.CO.ID, TUTUYAN - Guna meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Budaya (Disparbud) Kabupaten Boltim, tarik retribusi di wisata Danau Mooat.

Baca: 30 Bumdes di Boltim Mati Suri

Menurut Kepala Bidang Pengembangan Destinasi Pariwisata, Rasno Sugeha mengatakan, penarikan retribusi sesuai dengan Perbup nomor 22 tahun 2018 tentang kawasan objek wisata dan retribusi jasa ushaa pariwisata.

Baca: Peringatan Hari Santri Nasional 2018, 1600 Santri Dzikir Di Boltim

"Kami telah menarik retribusi ini sejak Juli 2018," ujar Rasno Sugeha, Senin (22/10/2018).

Baca: Masyarakat Protes Hasil Seleksi Pilsang ke DPRD Boltim

Lanjut dia, jumlah retribusi dari Juli hingga Oktober 2018 berjumlah Rp 13 juta dari target Rp15 juta rupiah. Biaya retribusi anak-anak Rp1000, dewasa Rp 2000. Kendaraan roda 2 Rp1000, empat Rp 2000 dan diatasnya Rp 5000.

Baca: Warga Desa Atoga Timur Manfaat Limba Jagung Sebagai Kerajinan

Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Boltim, Rizky Lamaluta mengatakan, retribusi nantinya akan ada di tempat wisata lainya. Sekarang masih dalam pembenaan infrastruktur.

Baca: Diajak Miras, Gadis Cantik Boltim Ini Dirudapaksa Tujuh Siswa Dibawah Umur

"Wisata di Boltim ke depan menjadi PAD baru untuk Boltim," ujar Rizky Lamaluta.

Baca: Siswi SMK yang Dirudapaksa 7 ABG di Boltim Harus Berhenti Sekolah karena Trauma dan Malu

Ia menambahkan, wisata danau Mooat memiliki keindahan pemandangan luar biasa, sehingga cocok berswafoto. Di samping itu infrastruktur memadai seperti toilet, tempat pertemuan dan cottage. (Ven)

Sumber: Tribun Manado
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved