Reuni Alumni Spenza Bikin Para Guru Terharu
Frederik Liando terharu ketika membawakan sambutan saat hadir bersama 20 guru lainnya menghadiri reuni SMP 1 angkatan 1987-1990
Penulis: Ryo_Noor | Editor:
"Reuni ini kami ingin memberi pesan bahwa kita alumni siswa jangan pernah melupakan para guru yang begitu berjasa memberi bekal untuk kesuksesan di masa depan," ujarnya.
Rangkaian kegiatan reuni ini juga termasuk memberikan donasi untuk SMP 1 Manado untuk pembangunan hall.
Sedikitnya ratusan alumni siswa yang tergabung dalam kegiatan reuni. Terdaftar ada 400 lebih alumni.
Kegiatan reuni ini masih akan dilanjutkan dengan bakti sosial.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/manado_20180405_114917.jpg)