Lampu Penerang Jalan di Lapangan Winangun Tolong Diperbaiki
Halo Dinas Tata Kota Manado. Tolong perbaiki lampu penerang jalan yang ada di sekitar lapangan depan warung winangun. Soalnya rawan kecelakan dan keja
Penulis: | Editor:
Laporan Wartawan Tribun Manado Felix Tendeken
TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO - Halo Dinas Tata Kota Manado. Tolong perbaiki lampu penerang jalan yang ada di sekitar lapangan depan warung winangun. Soalnya rawan kecelakan dan kejahatan.
Terima kasih atas informasinya. Kami akan segera memperbaiki.
Wali Kota Manado, GS Vicky Lumentut, melalui Kepala Dinas Tata Kota Manado, Benny Mailangkay.