Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Tragedi Kebakaran Inul Vizta Manado

BREAKING NEWS: Inul Daratista Kunjungi Korban di Siloam Hospitals Manado

Kedatangan Inul untuk mengunjungi para korban kebakaran yang masih di rawat di rumah sakit.

Penulis: | Editor: Fransiska_Noel
TRIBUNMANADO/VALDY SUAK
Inul Daratista juga mengunjungi korban selamat dalam tragedi Inul Vista dan tengah dirawat di Siloam Hospitals Manado, Kamis siang (29/10/2015). (TRIBUNMANADO/VALDY SUAK) 

TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO - Inul Daratista tiba di Siloam Hospitals Manado, Kamis siang (29/10/2015).

Kedatangan Inul untuk mengunjungi para korban kebakaran yang masih di rawat di rumah sakit.

Saat memasuki kawasan rumah sakit, ratusan orang yang berada di pinggir jalan berebut mendekat ingin melihat Inul.

Sebelumnya Inul sudah mengunjungi RSUD Prof Kandou Malalayang dan RS Pancaran Kasih.

Dalam tragedi maut di Inul Vizta, ada 71 korban selamat yang mengalami luka dan harus dirawat di berbagai rumah sakit di Manado. (Tribun Manado/Valdy Suak)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved