TOPIK
Kebakaran Rumah di Malalayang
-
Kebakaran yang terjadi di dekat Pasar Bahu, Malalayang, Manado, merembet ke rumah milik Telma Inkiriwang, Kamis (9/1/2020)
-
Anak mereka masih berada di sekolah, dan sudah disuruh Jon kepada saudaranya untuk mengambil anaknya di sekolah.
-
Kebakaran menyisakan puing dan tembok hangus. Meski begitu sebuah Alkitab di rumah itu tak hangus terbakar
-
Kebakaran terjadi di Lingkungan 5, Bahu, Malalayang, Manado, Sulawesi Utara, Kamis (9/1/2020).