TAG
Bola Lokal
-
Jebolan Uruguay Mahdi Albaar, Betah di Sulut United Sebagai Pemain Pinjaman
Dua musim membelah Sulut United sebagai status pemain pinjaman dari PS Tira Persikabo membuat Mahdi Albaar semakin betah
Kamis, 16 April 2020 -
Idham Jauhari Pemain Sulut United Idolakan Klub Persija Sejak Kecil
Idham Jauhari berposisi center back. Dia mengindolakan Maman Abdurrahman dan Sergio Ramos, pemain berposisi sama denganya.
Kamis, 16 April 2020 -
9 Jersey Sulut United Terjual Rp 5,5 Juta, Dirga Lasut Tertinggi
"Uang hasil lelang, akan diserahkan untuk membantu tim medis Covid-19," ujar Vian Rondonuwu, Kamis (16/4/2020).
Kamis, 16 April 2020 -
Cerita Gelandang Sulut United Herrie Lontoh, Ini Sosok di Balik Keberhasilanya di Sepak Bola
Sosok di balik keberhasilan pemain Sulut United Herrie Syamsudin Lontoh di dunia sepak bola ternyata pemain asal Sulawesi Utara yakni Firman Utina
Rabu, 15 April 2020 -
Cetak Gol Ke Gawang Persebaya di Hadapan Bonek Mania Dikenang Lucky Wahyu
Setiap pemain sepak bola pasti mempunyai momen yang selalu dikenang, seperti hal Lucky Wahyu
Rabu, 15 April 2020 -
Perjalan Karir Lucky Wahyu, Hingga Perkuat Sulut United
Klub Persebaya merupakan gudang pemain top, sebab beberapa jebolanya menjadi idola di Indonesia.
Rabu, 15 April 2020 -
Kenangan Striker Sulut United Dani Namange, Bawa Persidago dan Persibat Lolos Divisi Utama
Setiap pemain sepak bola pasti mempunyai kenangan yang tak terlupakan saat membela klub. Hal ini dirasakan striker Sulut United Dani Namangge
Selasa, 14 April 2020 -
Sebelum Dikontrak Sulut United, Seprian Rixi Lasut Bekerja di Dinas Perhubungan
Kehidupan pemuda bernama Seprian Rixi Lasut langsung berubah 180 derajat setelah dikontrak Sulut United pada musim 2019-2020
Selasa, 14 April 2020 -
Rian: Lebih Nyaman Pakai Jersey Sulut United Bersize Besar
Uniknya adik dari Mahadirga Lasut yakni Rian lebih memilih mengenakan jersey Sulut United berukuran size xl.
Selasa, 14 April 2020 -
Wabah Covid-19, Daud Kotulus Gagal Kumpul Bersama Tim PON Sulut
Daud Kotulus pemain asal Tomohon yang memperkuat klub Sulut United musim 2020, berkeinginan kembali menjadi bagian tim PON Sulut di Papua
Senin, 13 April 2020 -
Perkuat Sulut United, Keinginan Geril Kapoh Ikut Seleksi Timnas Indonesia
Keinginan Gabriel Hosea Kapoh, untuk bisa ikut seleksi Timnas Indonesia ke depan.
Senin, 13 April 2020 -
Jersey Dirga Lasut Paling Mahal Terjual, Harga Rp1,2 Juta
Jersey away bernomor punggung 15 mungkin menjadi paling mahal terjual dibandingkan lain. Sementara jersey ini ditawarkan sementara Rp 1,2 juta
Minggu, 12 April 2020 -
Sulut United 'Bage Jo' Lelang Jersey Dirga Lasut yang Tertera Tanda Tangan
Jersey milik Mahadirga Lasut yang tertera tanda-tangan resmi dilelang Manajemen Sulut United, Minggu (12/4/2020)
Minggu, 12 April 2020 -
Doa Pemain Sulut United Beragama Nasrani di Jumat Agung: Covid-19 Segera Berakhir
Pemain lokal Sulut United asal Sulawesi Utara melaksanakan Jumat Agung di rumah
Jumat, 10 April 2020 -
Jersey Pencetak Gol Terbanyak dan Kapten Sulut United Dilelang
Hari kedua lelang jersey Sulut United untuk penangulangan Covid-19 di Indonesia dibuka
Kamis, 9 April 2020 -
Dilelang, Jersey Milik I Made Wirahadi Ditawar Sementara Rp 750 Ribu
Sementara ini jersey milik I Made Wirahadi ditawarkan lebih tinggi yakni Rp 750.000, sedangkan Rudiyana Rp 550.000.
Rabu, 8 April 2020 -
Jersey Mantan Penyerang Sulut United Rudiyana Bakal Jadi Pembuka Lelang
Manajemen Sulut United bakal lelang pertama jersey milik Rudiayana dan I Made Wirahadi di instagram pada 8 April 2020
Selasa, 7 April 2020 -
Tiga Pemain Cedera Sulut United Bakal Kembali Merumput
Jika kompetisi liga 2 Indonesia bergulir pada 1 Juni 2020, kemungkinan besar Maichel Rumere, Rian dan Oriza bakal memperkuat Sulut United
Selasa, 7 April 2020 -
Besok Kostum Milik Dirga Lasut Dilelang, Hasilnya Dinonasi untuk Covid-19
Manajemen Sulut United bakal melelang jersey pemain yang dikenakan musim 2019 /2020 untuk perangi virus Covid-19
Senin, 6 April 2020 -
Libur Kompetisi, Pemain Sulut United Dipantau Melalui Aplikasi Video
Hampir tiga pekan pemain Sulut United diliburkan manajemen di rumah. Tepatnya selesai mereka memainkan laga tandang pertama lawan PSBS Biak
Senin, 6 April 2020