Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Pemkot Manado

Jalan Amblas di Kelurahan Manado Tua Dua Bikin Siswa Kerap Terlambat ke Sekolah

Infrastruktur di wilayah kepulauan Manado Tua butuh sentuhan Pemkot Manado. Salah satunya jalan.

Penulis: Arthur_Rompis | Editor: Dewangga Ardhiananta
Tribun Manado/FB Warga
JALAN AMBLAS: Jalan lubang di Kelurahan Manado Tua. Informasi yang dihimpun Tribun manado, salah satu titik jalan di Kelurahan Manado Tua II, Kecamatan Bunaken Kepulauan, Kota Manado, Sulawesi Utara (Sulut), amblas. 

Camat Bunaken Kepulauan Imanuel Mandak mengatakan, pembangunan dermaga tersebut jadi 
salah satu prioritas pemerintah kota Manado hingga dianggarkan dalam APBD Perubahan 2025.

Hanya pembangunannya terkendala waktu.

"Waktunya sempit," kata dia.

Dirinya berharap agar pembangunan dermaga itu dapat dianggarkan dalam APBD induk tahun depan.

Pulau Manado Tua adalah salah satu destinasi wisata bahari paling menawan di Sulawesi Utara dan merupakan bagian integral dari Taman Nasional Bunaken.

Pulau ini terkenal karena menyajikan pengalaman wisata yang lengkap, memadukan keindahan bawah laut kelas dunia dengan petualangan mendaki gunung berapi yang spektakuler.

(Tribun Manado/Arthur Rompis)

Baca Berita Tribun Manado di Google News

WhatsApp TribunManado.co.id : KLIK

Sumber: Tribun Manado
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved