Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Doa Islam

Doa Bacaan Niat beserta Tata Cara Sholat Qobliyah Dzuhur

Sholat Qobliyah Dzuhur adalah sholat sunnah yang dikerjakan sebelum sholat fardhu Dzuhur.

Editor: Indry Panigoro
GRAFIS TRIBUNPONTIANAK.CO.ID/ENRO
SHOLAT - Ilustrasi sholat. Berikut bacaan niat sholat dzuhur. 

“Aku niat mengerjakan sholat Sunnah sebelum Dhuhur 2 rakaat, menghadap Kiblat karena Allah Ta’ala”.

Tata Cara Sholat Qobliyah Dzuhur

Berikut tata cara Sholat Qobliyah Dzuhur dan bacaan sholat:

*Rakaat Pertama

1. Membaca niat Sholat Qobliyah Dzuhur.

2. Membaca Takbiratul Ihram.

3. Membaca Doa Iftitah.

4. Membaca surat Al-Fatihah.

5. Membaca surat-surat pendek Al-Quran.

Pada rakaat pertama, usai membaca surat Al-fatihah, kemudian membaca surat pendek, misalnya Al-Kafirun.

6. Ruku' dengan tumakninah lalu membaca: 

سُبْحَانَ رَبِّىَ الْعَظِيمِ وَبِحَمْدِهِ

Subhana rabbiyal azimi wabi hamdih.

Artinya: Maha Suci Rabbku yang Maha Agung dan segala puji bagi-Nya.

7. I'tidal dengan tumakninah lalu membaca:

سَمِعَ اللهُ لِمَنْ حَمِدَهُ 

Sumber: Tribun Timur
Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved