Pemkot Bitung
Daftar Lengkap Nama Camat di Kota Bitung Sulawesi Utara, 1 Plt, 7 Definitif
Berikut ini daftar lengkap nama camat di Kota Bitung, Provinsi Sulawesi Utara (Sulut).
Penulis: Tim Tribun Manado | Editor: Dewangga Ardhiananta
Tribun Manado/Fistel Mukuan
CAMAT: Beberapa camat memakai Putih saat foto bersama dengan Wakil Wali Kota Bitung, Randito Maringka bersama istri dan jajaran lainnya pada 17 Agustus 2025. Tujuh camat di Kota Bitung berstatus definitif atau tetap.
Ringkasan Berita:
TRIBUNMANADO.CO.ID - Berikut ini daftar lengkap nama camat di Kota Bitung, Provinsi Sulawesi Utara (Sulut).
Ada delapan camat di Kota Bitung, Sulut.
Siapa sajakah mereka?
Simak selengkapnya di sini.
Pemerintah Kota (Pemkot) Bitung melalui Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesra, Forsman Dandel, menyampaikan bahwa ada satu camat pelaksana tugas atau Plt.
"Camat Girian Plt," ucap Forsman, Senin 10 November 2025.
Sementara, 7 camat di Kota Bitung berstatus definitif atau tetap.
Daftar 8 camat se-Kota Bitung Sulawesi Utara:
1. Kecamatan Ranowulu
Camat Rommy Kaloh
2. Kecamatan Matuari
Camat Amelia Ngantung
3. Kecamatan Girian
Camat Plt. Marcelino Katuuk
4. Kecamatan Madidir
Berita Terkait: #Pemkot Bitung
| Pemkot Bitung dan Kemenag Perkuat Moderasi Beragama Lewat Deklarasi Harmoni |
|
|---|
| Segini Nilai Perputaran Ekonomi saat FPSL 2025 Berlangsung, Ciptakan Kesejahteraan UMKM di Bitung |
|
|---|
| Hengky Honandar Pimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila, Minta Guru Tanamkan Nasionalis |
|
|---|
| Wali Kota Bitung Kumpulkan Forkopimda dan Jajarannya, Dengar Keluhan Warga Pinasungkulan |
|
|---|
| Festival Pesona Selat Lembeh 2025 Siap Digelar, Tahun Ini Ada yang Berbeda |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Tujuh-camat-di-Kota-Bitung-berstatus-definitif-atau-tetap.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.