Paskah 2025
Selebrasi Paskah Remaja GMIM 2025 di Manado Sulut, Sukses, Ini Kata Richard Sualang
Selebrasi Paskah Remaja GMIM Tahun 2025 di kota Manado, provinsi Sulawesi Utara (Sulut), berlangsung sukses, Sabtu (26/4/2025).
Penulis: Arthur_Rompis | Editor: Erlina Langi
Ketua Remaja GMIM Michaela Paruntu mengestimasi jumlah remaja yang ikut serta sekira 50 ribu.
"Peserta berjumlah 50 ribu," kata dia.
Menurut Michaela, jumlah yang banyak ini merupakan bukti keseriusan remaja GMIM untuk memuliakan Tuhan.
Ia berharap para peserta dapat mengikuti kegiatan dengan penuh penghayatan pada kematian Yesus Kristus yang menebus dosa dan kebangkitanNya yang membawa harapan bagi umat manusia
Kegiatan tersebut dihadiri Gubernur Sulut Yulius Selvanus dan Kapolda Sulut Irjen Pol Roycke Langie.
Ketua panitia Richard Sualang mengatakan, pihaknya all out mempersiapkan kegiatan selebrasi paskah remaja. (Art)
Ikuti Saluran WhatsApp Tribun Manado dan Google News Tribun Manado untuk pembaharuan lebih lanjut tentang berita populer lainnya.
| Parade Foto Semarak Selebrasi Paskah Remaja GMIM 2025, Para Peserta Tampilkan Atraksi Menarik |
|
|---|
| Selebrasi Paskah Remaja GMIM 2025 di Manado: 50 Ribu Pemuda Meriahkan Ibu Kota Sulawesi Utara |
|
|---|
| Pengunjung Asal Sinsingon Bolmong Terkesan dengan Perayaan Festival Paskah GMIM Bethesda Tumaratas |
|
|---|
| Pemuda GMIM Bethesda Tumaratas Sukseskan Festival Paskah 2025, Penatua Tea: Pemberi Ide-ide Gagasan |
|
|---|
| Festival Lampion Paskah 2025 GMIM Bethesda Tumaratas Minahasa Berlangsung Meriah dan Sarat Makna |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Selebrasi-Paskah-Remaja-GMIM-di-kota-Manado-suksesSabtu-2642025-TribunmanadoArthur-Rompis.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.