Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Dana BOS

Daftar Lengkap SMA dan SMK Penerima Dana BOS 2025 di Kabupaten Minahasa, SMAN 1 Langowan Terbanyak

Daftar lengkap Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) untuk SMA dan SMK di Kabupaten Minahasa, Sulawesi Utara (Sulut).

Penulis: Ventrico Nonutu | Editor: Ventrico Nonutu
Tribun Manado/Google Street View
DANA BOS: Foto SMA Negeri 1 Langowan hasil tangkap layar Google Street View. Berikut daftar lengkap SMA dan SMK penerima Dana BOS 2025 di Kabupaten Minahasa, Sulut. 

TRIBUNMANADO.CO.ID - Berikut daftar lengkap Dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) untuk Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menangah Kejuruan (SMK) di Kabupaten Minahasa, Sulawesi Utara (Sulut).

Total alokasi Dana BOS di Kabupaten Minahasa yaitu Rp 57.647.160.000.

Dana tersebut terbagi untuk PAUD, TK, SLB, SD, SMP dan SMA.

Data tersebut diperoleh dari salinan Keputusan Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah Republik Indonesia Nomor 8/P/2024.

Daftar SMA dan SMK Penerima Dana BOS di Kabupaten Minahasa, Sulawesi Utara:

SMAN 1 SONDER - Rp 92.040.000

SMAN 1 LEMBEAN TIMUR - Rp 69.030.000

SMAN 1 REMBOKEN - Rp 561.090.000

SMAN 1 TONDANO - Rp 973.500.000

SMAS NASIONAL KAWANGKOAN - Rp 46.020.000

SMAN 2 TOMPASO - Rp 180.540.000

SMAS YBP TATELI - Rp 90.270.000

SMAN 1 KAKAS - Rp 580.560.000

SMAN 1 KAWANGKOAN - Rp 1.523.970.000

SMAN 1 LANGOWAN - Rp 1.915.140.000

SMAN 1 TOMPASO - Rp 865.530.000

Sumber: Tribun Manado
Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved