Euro 2024
Viral Cristiano Ronaldo Ucap Bismillah, saat Laga Portugal Melawan Ceko di Euro 2024
Kapten timnas Portugal,Cristiano Ronaldo, diyakini mengucap bismillah ketika hendak menendang ke gawang timnas Republik Ceska.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Diketahui laga Portugal vs Republik Ceko Euro 2024 telah selesai.
Lantas beberapa momen saat pertandingan menjadi sorotan.
Salah satunya saat tendangan bebas dari Cristiano Ronaldo.
Dimana Ronaldo sempat mengucapkan kata-kata saat hendak menendang bola.
Lantas kata-kata yang disebut Cristiano Ronaldo jadi pembahasan netizen.
Ronaldo disebut menyebut kata bismillah saat lakukan tendangan bebas.
Video saat hendak menendang bola pun viral di media sosial.
Terkait hal tersebut berikut ini pembahasan warganet.
Kapten timnas Portugal,Cristiano Ronaldo, diyakini mengucap bismillah ketika hendak menendang ke gawang timnas Republik Ceska.
Diperkuat Cristiano Ronaldo sejak awal laga, Portugal susah payah merebut tiga poin dari Republik Ceska pada matchday pertama fase grup Euro 2024.
A Selecao das Quinas menumbangkan lawannya dengan skor 2-1 dalam duel yang berlangsung di Leipzig Stadium, Selasa (18/6/2024) atau Rabu dini hari WIB.
Portugal meraih kemenangan lewat cara comeback usai tertinggal lebih dulu.
Gawang kawalan Diogo Costa dibobol oleh lesakkan jarak jauh Luka Provod pada menit ke-62.
Setelahnya, Portugal mampu membalikkan keadaan berkat gol bunuh diri Robin Hranac dan torehan dari Francisco Conceicao.
Ya, tak ada nama Ronaldo dalam daftar pencetak gol Portugal.
| Ini 5 Kandidat Pelatih Timnas Inggris Gantikan Gareth Southgate |
|
|---|
| Daftar Juara Euro dari Tahun 1960 hingga 2024: Spanyol Rajanya Koleksi 4 Piala, Jerman 3, Italia 2 |
|
|---|
| Sosok Oyarzabal, Striker Spanyol yang Lanjutkan Kutukan Harry Kane saat EURO 2024, Jadi Penyelamat |
|
|---|
| Spanyol Juara Euro 2024, Selama Bertanding Tak Pernah Kalah, Deretan Kuda Hitam Diseruduk Banteng |
|
|---|
| Daftar Lengkap Juara Euro dari Masa ke Masa, Spanyol Lampaui Torehan Jerman |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Viral-Cristiano-Ronaldo-disebut-ucap-Bismillah-saat-lakukan-tendangan-bebas.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.