Helikopter Presiden Iran Jatuh
Puing-puing Helikopter Kepresidenan Iran Ditemukan, Penumpang Dikhawatirkan Tewas
Puing-puing helikopter Presiden Iran Ebrahim Raisi telah ditemukan oleh tim penyelamat.
|
Editor:
Ventrico Nonutu
via Tribunnews.com
Foto diduga puing-puing helikopter Presiden Iran Ebrahim Raisi yang jatuh pada Minggu (19/5/2024) malam. Helikopter tersebut terbakar dan dilaporkan tidak ada tanda kehidupan.
Pemimpin Tertinggi Khamenei meyakinkan rakyat Iran bahwa tidak akan ada gangguan terhadap urusan negara.
Marwan Bishara, analis politik senior Al Jazeera, mengatakan bahwa sistem politik Iran memang dapat menyerap guncangan apa pun dari ketidakmampuan Raisi, dengan elit pemerintahannya yang kuat dan sistem checks and balances yang fungsional.
Telah tayang di Tribunnews.com
Baca Berita Terbaru Tribun Manado KLIK INI
Halaman 3 dari 3
Berita Terkait: #Helikopter Presiden Iran Jatuh
Daftar 12 Nama Calon Pengganti Presiden Iran yang Tewas Kecelakaan Helikopter, Pemilu Segera Digelar |
![]() |
---|
Daftar 8 Nama Korban Tewas Helikopter Presiden Iran Jatuh, Ada Pejabat dan Sahabat Ebrahim Raisi |
![]() |
---|
Kecanggihan Drone Turki Bayraktar Akinci, Berhasil Temukan Helikopter Presiden Iran Jatuh |
![]() |
---|
Rekam Jejak Ebrahim Raisi Presiden Iran yang Alami Kecelakaan Helikopter, Sedang Dicari |
![]() |
---|
Fakta-fakta Jatuhnya Helikopter Presiden Iran Ebrahim Raisi, Terjadi Usai Temui Presiden Azerbaijan |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.