Kasus Eksploitasi
Ribuan Mahasiswa Jadi Korban Dugaan Perdagangan Orang di Jerman, Magang Berkedok Kampus Merdeka
Diketahui, sebanyak 1.047 mahasiswa dari 33 universitas di Indonesia diduga menjadi korban eksploitasi kerja dengan modus magang di Jerman
TRIBUNMANADO.CO.ID - Nasib pilu ribuan mahasiswa jadi korban eksploitasi.
Diketahui kejadian tersebut terjadi di Jerman.
Dimana ribuan mahasiswa dari Indonesia jadi korban eksploitasi.
Hal tersebut terungkap setelah salah satu korban mengungkapkan kisahnya.
Pengakuan tersebut mendapat perhatian.
Dari cerita korban dimana banyangannya pengalaman baru sekaligus belajar.
Namun ternyata ditawarkan kontrak kerja.
Bahkan pekerjaan yang diberikan ekstra berat dan tidak boleh cuti sakit.
Kisah pilu ribuan mahasiswa diduga menjadi korban eksploitasi kerja dengan modus magang di Jerman.
Diketahui, sebanyak 1.047 mahasiswa dari 33 universitas di Indonesia diduga menjadi korban eksploitasi kerja dengan modus magang di Jerman (Ferienjob) lewat program berkedok Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM).
Kepada BBC News Indonesia, beberapa korban pun mengungkapkan pengalamnya menjadi korban kasus dugaan tindak pidana perdagangan orang (TPPO) oleh PT CVGEN dan PT SHB pada medio Oktober 2023 sampai Oktober 2023.
Berikut kisahnya seperti dilansir dari Kompas.com.
Ambar (bukan nama sebenarnya) mahasiswi yang berusia 21 tahun di perguruan tinggi Sumatera itu masih mengingat saat dirinya baru menginjakkan kaki di Jerman untuk mengikuti program magang.
Dalam bayangannya tentu mendapatkan pengalaman baru sekaligus belajar.
Namun, hal itu luntur ketika tiba-tiba saja pintu flat, tempat tinggal sementaranya diketuk jelang tengah malam oleh seseorang yang tidak ia kenal.
| Fakta-Fakta Kasus Pencurian di Toko Vape Kairagi Manado: Wajah Pelaku Terekam CCTV |
|
|---|
| Sosok Viktor Manulang, Korban Tewas Penikaman oleh Pelaku Tetangganya, Berawal Bising Suara Motor |
|
|---|
| Harga Daging Babi Terkini di Manado Sulut, Per Kilogram Dijual Segini |
|
|---|
| Gempa Terkini di Sulawesi Utara Pagi Ini Minggu 2 November 2025, Terjadi di Sini, Berikut Info BMKG |
|
|---|
| Juventus Berhasil Raih Kemanangan dari Cremonese, Filip Kostic Cetak Gol Cepat |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Ilustrasi-mahasiswa-perguruan-tinggi.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.