Natal 2023
25 Ucapan Natal Menyentuh Hati, Berbahasa Inggris, Lengkap dengan Terjemahannya
Inilah rekomendasi ucapan selamat Natal terbaru 2023. Kumpulan ucapan selamat Hari Natal 2023 marak dicari jelang Hari Raya.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Inilah rekomendasi ucapan selamat Natal terbaru 2023.
Kumpulan ucapan selamat Hari Natal 2023 marak dicari jelang Hari Raya.
Berikut ini Tribun Manado sajikan ucapan Selamat Natal 2023 selengkapnya.
1. "May the spirit of Christmas fill your home with peace, joy, and love."
Artinya: "Semoga semangat Natal memenuhi rumahmu dengan kedamaian, kebahagiaan, dan cinta."
2. "Sending you heartfelt wishes for a wonderful Christmas and a Happy New Year."
Artinya: "Mengirimkan ucapan tulus untuk Natal yang indah dan Tahun Baru yang bahagia."
3. "May your days be merry and bright this festive season."
Artinya: "Semoga hari-harimu penuh keceriaan dan terang di musim perayaan ini."
4. "Wishing you a Christmas filled with laughter, warmth, and the company of loved ones."
Artinya: "Selamat Natal, semoga penuh tawa, kehangatan, dan bersama orang-orang yang dicintai."
5. "May the magic of Christmas fill every corner of your life with joy and happiness."
Artinya: "Semoga keajaiban Natal memenuhi setiap sudut kehidupanmu dengan kebahagiaan."
6. "Warmest thoughts and best wishes for a joyful and blessed Christmas."
Artinya: "Pikiran hangat dan ucapan terbaik untuk Natal yang penuh kebahagiaan dan berkat."
7. "May the beauty of the Christmas season bring you joy and warmth."
Artinya: "Semoga keindahan musim Natal membawa kegembiraan dan kehangatan untukmu."
8. "Wishing you peace, love, and happiness this Christmas and throughout the coming year."
Artinya: "Selamat Natal, semoga damai, cinta, dan kebahagiaan menyertaimu sepanjang tahun yang akan datang."
9. "May your home be filled with the joy of the Christmas season."
Artinya: "Semoga rumahmu dipenuhi dengan kegembiraan musim Natal."
10. "Sending you love and good wishes for a joyous Christmas celebration."
Artinya: "Mengirimkan cinta dan harapan baik untuk perayaan Natal yang penuh sukacita."
11. "Merry Christmas to my best friend! May the joy and miracle of Christmas fill your heart and home."
Arti: "Selamat Natal untuk teman baikku! Semoga sukacita dan keajaiban Natal mengisi hati dan seisi rumahmu."
| 20 Ucapan Selamat Natal dan Tahun Baru, Simpel Tapi Penuh Makna |
|
|---|
| 55 Rekomendasi Ucapan Selamat Natal 2023 dalam Bahasa Inggris |
|
|---|
| Kabar Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi di Hari Natal 2023, Dapat Remisi Khusus? |
|
|---|
| Ibadah Natal GMIM Betlehem Kawangkoan Baru Berlangsung Khidmat, Pdt. Firtje: Rayakanlah dengan Kasih |
|
|---|
| 30 Poster Ucapan Natal 2023, Tinggal Pilih Gambarnya Penuh Makna, Bisa Langsung Share ke Medsos |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Poster-Ucapan-Selamat-Natal-2023-dan-Tahun-Baru-2024-sa.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.