Bitung Sulawesi Utara
Politeknik KP Bitung Sulawesi Utara, Sekolah Vokasi Kementerian Kelautan dan Perikanan
Politeknik KP Bitung Sulawesi Utara, Sekolah Vokasi Kementerian Kelautan dan Perikanan.
Penulis: Ferdi Guhuhuku | Editor: Rizali Posumah
Manado, TRIBUNMANADO.CO.ID - Daniel H Ndahawali S.Pi M.Si selaku Direktur Politeknik KP Bitung menjelaskan bahwa KP Bitung adalah sekolah vokasi Kementerian Kelautan dan Perikanan.
Politeknik Kelautan dan Perikanan memiliki visi mewujudkan pendidikan dan pelatihan sumber daya kelautan dan perikanan yang kompeten, bermoral, profesional, terunggul menuju Indonesia sebagai poros maritim tahun 2024.
Sebagai sekolah vokasi Politeknik Kelautan dan Perikanan Bitung, Sulawesi Utara, menawarkan 3 program studi.
Seperti program studi teknik penangkapan ikan.
Kemudian program studi mekanisasi perikanan.
Lalu program studi teknik pengolahan perikanan.
Daniel H Ndahawali mengungkapkan, sesuai dengan kebijakan Kementerian Kelautan dan Perikanan, 55 persen peserta didik yang harus diterima adalah anak-anak nelayan kecil yang kurang mampu.
"Jadi kami mengikuti kebijakan kementerian.
Yang utama diterima disini anak-anak nelayan kecil yang kurang mampu,"tuturnya kepada tribunmanado.co.id, Kamis (8/12/2022).
Daniel berkata Politeknik KP Bitung menerima jenjang pendidikan dari SMA dan sederajat.
"Kami menerima semuanya tentunya yang anak-anak yang punya keinginan,"ujar Daniel
Daniel menjelaskan Taruna Taruni Politeknik KP Bitung setelah lulus punya pengalaman kerja sangat luas.
Terutama di ruang lingkup Kementrian Kelautan dan Perikanan.
"Yang lulus dari sini tentunya suda sangat siap dalam bekerja sesuai dengan jurusan masing-masing.
Upacara Adat Tulude di Kota Bitung Sulawesi Utara Akan Berlangsung dalam 3 Bahasa |
![]() |
---|
Wujudkan Rumah Bagi 1.001 Komunitas di Bitung Sulawesi Utara, Ini yang dilakukan Maurits Mantiri |
![]() |
---|
Bunda Paud Bitung Rita Tangkudung Beri PMT ke Anak-Anak, Ini Sasarannya |
![]() |
---|
APBD Kota Bitung Sulawesi Utara Belum Bisa Dipakai, Berikut Tanggapan BKAD Bitung |
![]() |
---|
Lantik 207 PPS di Bitung, Ketua KPU Deslie Sumampouw Katakan Hal Ini ke Maurits Mantiri |
![]() |
---|