Renungan Kristen
Renungan Kristen, Jumat 18 November 2022, Yohanes 15:15b: Tuhan Yesus, Kaulah Sahabat Terbaikku!
Berikut Renungan Kristen, Jumat 18 November 2022, Yohanes 15:15b: Tuhan Yesus, Kaulah Sahabat Terbaikku!
TRIBUNMANADO.CO.ID -Renungan Kristen, Jumat 18 November 2022, Yohanes 15:15b: Tuhan Yesus, Kaulah Sahabat Terbaikku!
Sebagai Bapa yang baik, Tuhan Yesus tak akan membiarkan kita berjalan sendirian.
Dia akan menyertai kita kemanaun kita melangkah.
Bahkan, saat kita tak setia sekalipun, Yesus tetap setia
Bahkan Dia mau menanggung kita.
Tuhan Yesus, Kaulah Sahabat Terbaikku!
Yohanes 15:15b TB
“tetapi Aku menyebut kamu sahabat, karena Aku telah memberitahukan kepada kamu segala sesuatu yang telah Kudengar dari Bapa-Ku.”
Daud dan Yonatan adalah sahabat baik.
Mereka bahkan membuat perjanjian untuk menjadi sahabat baik selamanya, apa pun yang terjadi di masa depan.
Perjanjian menggambarkan ikatan yang tidak dapat dipatahkan, kecuali oleh kematian.
Persahabatan seperti itu tidak mengharapkan imbalan apa pun juga.
Sebaliknya, masing-masing dari mereka memikirkan apa yang bisa dia lakukan untuk temannya agar dia bahagia.
Ketika Yonatan mengetahui bahwa ayahnya, Saul, ingin membunuh Daud, ia berusaha sekuat tenaga untuk melindungi Daud, walaupun dia harus mengorbankan dirinya untuk melindungi Daud.
Yonatan adalah teman sejati Daud.
RENUNGAN KRISTEN - Yohanes 16:33 Bukan Diambil Tetapi Dipersembahkan |
![]() |
---|
RENUNGAN KRISTEN - Lukas 15:31 Pandanglah Tuhan sebagai Seorang Bapa yang Terbaik |
![]() |
---|
RENUNGAN KRISTEN - Yesaya 65: 22 Kita Akan Menikmati Hasil Pekerjaan Tangan Kita |
![]() |
---|
RENUNGAN KRISTEN - Matius 1:20 Ambil Keputusan Sesuai Kehendak-Nya |
![]() |
---|
RENUNGAN KRISTEN - Yohanes 17:22 Kemuliaan Tuhan Telah Dikembalikan Kepada Anda |
![]() |
---|