Arti Mimpi
Arti Mimpi Menstruasi, Bisa Jadi Pertanda Ketiban Rejeki Nomplok
Siap siap ketiban rejeki, arti mimpi menstruasi rupanya juga punya banyak makna lain.
Editor:
Glendi Manengal
4. Mimpi menstruasi sangat deras
Mimpi menstruasi sangat deras bisa diartikan pertanda baik. Bisa saja dalam waktu dekat kamu akan mendapatkan rezeki.
Jika kamu mengalami mimpi ini dalam kondisi menganggur mungkin akan mendapat pekerjaan.
Kabar baiknya pekerjaan tersebut sudah lama kamu inginkan dan membuat nyaman.
5. Melihat mimpi darah datang bulan
Meski terkesan menjijikan tapi siapa sangka jika mimpi melihat darah datang bulan justru pertanda baik.
Dalam waktu dekat kamu akan mendapatkan rezeki yang sudah lama dinanti. Bisa juga diartikan sebagai pertanda jodoh dekat.
Telah tayang di Hits.Grid.id
Halaman 3 dari 3