Kabar Artis
Dewi Perssik Ungkap Fakta Terkait Testpack, Ngaku 3 Hari Mual
Dewi Perssik mengungkap fakta terkait dugaan dirinya hamil usai membagikan foto testpack.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Dewi Perssik mengungkap fakta terkait isu kehamilan dirinya yang hari-hari ini beredar.
Pedangdut Dewi Perssik beberapa hari yang lalu memamerkan tespack garis dua.
Hal ini pun lantas menuai sorotan publik.
Baca juga: Nathalie Holscher Ungkap Sikap Frans Faisal yang Bikin Tersentuh, Selalu Lakukan Hal Ini

Dewi Perssik diisukan sedang hamil anak Budianto.
Budianto, sosok yang sempat heboh diduga mentransfer uang ke Dewi Perssik.
Sebelumnya, Angga Wijaya yang merupakan mantan suami Dewi Perssik menduga pemilik testpack itu adalah Lebby Wilayati.
Lebby merupakan keponakan Dewi Perssik yang belum lama ini menikah.
Kini, Dewi Perssik juga membongkar fakta dibalik testpack bergaris dua dan ngidam yang sempat dia rasakan.
Apalagi akhir-akhir ini Dewi Perssik yang tengah menjanda sedang dikabarkan dekat dengan presenter Rian Ibram.
Tak sedikit pula yang menduga DP sedang mengandung buah hati Angga Wijaya.
Ada juga yang menduga itu anak dari sosok Budianto yang sempat heboh mentransfer uang ke Dewi Perssik.
Baca juga: Sosok Pria yang Disebut Tengah Dekat dengan Dewi Perssik, Akhir Tahun Lamaran di Jember

Nah, Sabtu (24/9/2022) Dewi Perssik mengungah video klarifikasinya dalam kanal youtube miliknya pribadi.
Dikutip Banjarmasinpost.co.id dari youtube DEWI PERSSIK, Minggu (25/9/2022), sang pedangdut membantah keras kalau dirinya tengah berbadan dua.
Faktanya, hasil tespack dua garis tersebut adalah milik Lebby Wilayati yang kini sedang hamil anak pertama.
Profil Susan Sameh, Artis Cantik yang Ramai Diisukan Dekat dengan Al Ghazali |
![]() |
---|
Olla Ramlan Santai Tanggapi Foto 'Lepas Hijab' Disebar Close Friend: 'Ya Sudahlah' |
![]() |
---|
Nasib Pilu Teddy Pardiyana, Kini Divonis 15 Bulan Penjara Atas Kasus Penggelapan Aset Rizky Febian |
![]() |
---|
Ini yang Dibahas Puan Maharani Saat Bertemu Ketua Majelis Nasional Korsel Kim Jin Pyo |
![]() |
---|
Denny Sumargo Disomasi Setelah Viral Video Ferry Irawan Menangis, Dituntut Segera Minta Maaf |
![]() |
---|