Lifestyle
7 Manfaat Yoga Bagi Fisik dan Mental, Tubuh Juga Jadi Lebih Indah
Selain menyehatkan fisik dan mental, yoga juga bisa membuat bentuk tubuh lebih indah. Berikut berbagai manfaat yoga.
TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO - Olahraga jenis Yoga saat ini sedang ngetren terutama di kalangan wanita.
Yoga diketahui memiliki gerakan lembut dan atletis.
Yoga sendiri memiliki banyak jenis.
Namun, Anda tak perlu cemas karena semua jenis Yoga memiliki manfaat baik bagi kesehatan fisik dan mental.
Jika ingin mendapatkan hasil yang maksimal tentunya harus disesuaikan.
Jika Anda memiliki masalah khusus untuk ditangani, Anda harus mengikuti mengonsultasikannya dengan pelatih Yoga terlabih dahulu.
Sebab, keindahan Yoga adalah Anda dapat bekerja dalam batas Anda sendiri dan menyesuaikan pendekatan dengan kebutuhan dan preferensi yang tepat.
Dikutip dari pinkvilla.com, Kamis (21/7/2022), berikut fakta jika Anda konsisten melakukan olahraga Yoga dengan tepat.
Olahraga Yoga akan memperbaiki semua gangguan kesehatan dan memberikan manfaat yang begitu maksimal.
Selain efek kesehatan, olahraga Yoga bisa memberikan bentuk tubuh semakin indah dan seksi, loh!
Kok bisa? Berikut adalah 7 manfaat olahraga Yoga yang bisa Anda dapatkan!
1. Meningkatkan kualitas hidup
Penelitian telah menunjukkan olahraga Yoga meningkatkan kualitas hidup secara keseluruhan.
Nah, bagi mereka yang hidup dengan penyakit parah seperti diabetes atau kanker payudara atau penyakit yang berhubungan dengan jantung.
Baca juga: Profil SMK Negeri 2 Manado Sulawesi Utara, Sekolah Penghasil Ahli Otomotif
Baca juga: Wagub Sulawesi Utara Steven Kandouw Puji Perkembangan Pesat Bolsel di Usia ke-14 Tahun
Olahraga Yoga adalah pilihan yang tepat untuk meningkatkan kualitas hidup sehat Anda.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/ilustrasi-yoga1_20150702_151134.jpg)