Breaking News
Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Berita Manado

Daftar Daerah Rawan Bencana di Manado 

2021 merupakan tahun terparah bencana Sulut kurun beberapa tahun terakhir. Mulai bancana banjir dan longsor di Tamako, Sangihe 4 Januari 2022.

Penulis: Arthur_Rompis | Editor: Rizali Posumah
tribunmanado.co.id/Arthur Rompis
Daerah rawan bencana di Manado. 

Manado, TRIBUNMANADO.CO.ID - Sulut termasuk daerah rawan bencana alam.. 

Sebanyak enam daerah di Sulut masuk daerah kategori resiko tinggi bencana alam. 

Catatan tribunmanado, Sulut dihantam bencana selama beberapa tahun terakhir.

Bencana yang terjadi umumnya banjir dan longsor. 

Bencana lokal lainnya adalah pohon tumbang dan tanah longsor. 

Gunung berapi di Sulut juga termasuk rajin meletus.

2021 merupakan tahun terparah bencana Sulut kurun beberapa tahun terakhir. 

Mulai bancana banjir dan longsor di Tamako, Sangihe 4 Januari 2022 yang menewaskan 1 orang. 

Lalu banjir dan longsor di seluruh daerah Sulut. Di Manado, korban jiwa mencapai 6 orang.

Gelombang pasang juga menghantam Manado, Bolsel, Bolmut dan Minsel.

Beberapa hari kemudian, wilayah Talaud dilanda gempa 7.1 richter. Lima rumah dan sebuah rumah sakit rusak.

Tahun 2022 juga tak luput dari bencana.

Revitalisasi selokan yang digagas Pemkot Manado ternyata belum berbuah maksimal.

Banjir dan longsor terjadi di Manado. Dua orang meninggal dunia. Tiga belas kelurahan di 5 kecamatan terdampak.

Yakni Kelurahan Dendengan Luar, Kelurahan Malendeng, Kelurahan Paal Dua dan Kelurahan Ranomuut di Kecamatan Paal Dua.

Sumber: Tribun Manado
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved