Kabar Artis
Ingat Aliando Syarief eks Pacar Prilly Latuconsina? Vakum Jadi Artis, Kabarkan Idap Gangguan Mental
Lama tak terdengar kabarnya, Aliano Syarif baru-baru ini mengaku idap gangguan mental OCD atau obsessive compulsive disorder.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Ingat aktor ganteng Aliando Syarief ?
Sosok mantan pacar Prilly Latuconsina tersebut sudah lama tak terdengan kabarnya.
Kini, beredar kabar terbaru aliando syarief.
Aktor tampan Aliando Syarief memang sudah lama tak muncul di layar kaca.
Biasanya wara-wiri di televisi maupun layar lebar, ia seolah menghilang begitu saja dari dunia hiburan.
Tak ada yang tahu bagaimana kabar pemain sinetron Ganteng Ganteng Serigala ini.
Namun baru-baru ini Aliando Syarief akhirnya muncul.

Membawa kabar mengejutkan, Aliando mengaku dirinya menderita penyakit yang cukup mengkhawatirkan.
Aliando mengatakan bahwa ia menderita gangguan mental OCD atau obsessive compulsive disorder.
"Gue abis baru banget kena musibah, ternyata gue didiagnosa terkena OCD.
Gue kena obsessive compulsive disorder yang ekstrim ya," kata Aliando Syarief, dilansir Tribun Style dari YouTube Populer Seleb pada Kamis, 27 Januari 2022.

OCD merupakan gangguan mental yang mempengaruhi pikiran (obsesif) dan perilaku (kompulsif) dimana menyebabkan penderitanya harus melakukan suatu tindakan secara berulang.
Kelainan ini mengganggu pikiran penderitanya dengan menghasilkan rasa gelisah, cemas, khawatir, takut, dan menuntut melakukan hal yang sama berulang kali.
Menurut penuturannya, Aliando sudah pernah terkena OCD sejak masih kecil.
Aliando Syarief
mantan pacar Prilly Latuconsina
kabar terbaru aliando syarief
Ganteng Ganteng Serigala
penyakit
gangguan mental
OCD
obsessive compulsive disorder
Istri Indra Bekti Minta Doa, Ungkap Kondisi Terkini sang Suami |
![]() |
---|
Poster Series 'Open BO' Bikin Wulan Guritno Trending Twitter, Unggahan di Instagram Curi Perhatian |
![]() |
---|
Potret Terbaru Aaliyah Massaid, Anak Sambung Angelina Sondakh Dipuji Makin Cantik |
![]() |
---|
Hotman Paris Singgung Pihak yang Minta Venna Melinda dan Ferry Irawan Berdamai, Ungkap Pesan Menohok |
![]() |
---|
Ingat Asri Welas? Sempat Kesulitan Cari Sekolah Untuk Anaknya yang Idap Katarak, Begini Kabarnya |
![]() |
---|