Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Berita Nasional

Mengenal Asteroid YK, Berukuran 20 Meter Sempat Melintas di Dekat Bumi, Sebesar Bus Transjakarta

Asteroid ini termasuk kategori asteroid keluarga Apollo, karena jarak rata²nya lebih besar dari jarak rata² Bumi ke Matahari yaitu 149,6 juta km

Editor: Rhendi Umar
Photo: Pixabay
Ilustrasi asteroid yang mengitari bumi 

6. Memiliki permukaan yang berbatu

Asteroid merupakan benda langit yang memiliki permukaan yang tidak halus dan berbatu.

Selain berbatu, permukaan asteroid juga banyak terdapat kawah.

Batu ini terbentuk karena debu di angkasa yang mengeras karena jauh dari matahari dan berada di suhu yang sangat rendah.

Suhu asteroid dapat mencapai -73 derajat Celcius.

(Tribunnews.com/Yunita Rahmayanti)

SUBSCRIBE YOUTUBE TRIBUNMANADO OFFICIAL:

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Apa itu Asteroid YK? Asteroid Berukuran 20 Meter yang Sempat Melintas di Dekat Bumi

Sumber: Tribunnews
Halaman 4 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved