Gempa Bumi
Gempa Guncang Banten Kamis 23 Desember 2021 Pukul 12:33 WIB, Ini Info BMKG Magnitudonya
BMKG merilis info gempa magnitudo 4.9 SR pada pukul 12:33 WIB. Titik pusat gempa berada di laut.
Penulis: Frandi Piring | Editor: Frandi Piring
TRIBUNMANADO.CO.ID - Info terkini gempa bumi di wilayah Banten, Kamis 23 Desember 2021.
BMKG merilis info gempa magnitudo 4.9 SR pada pukul 12:33 WIB.
Titik pusat gempa berada di laut, 41 km dari Barat Daya daerah Sumur-Banten.
Kedalaman gempa 15 km dari permukaan laut.
"Info Gempa Mag:4.9, 23-Dec-21 13:33:59 WIB, Lok:7.02 LS - 105.49 BT (41 km BaratDaya SUMUR-BANTEN), Kedlmn: 15 Km ::BMKG"
Pada kemarin Rabu 22 Desember 2021, BMKG melaporkan, titik pusat gempa di laut, 111 kilometer dari daerah Sumur Banten.
Gempa bermagnitudo 3.0 SR dengan kedalaman 9 kilometer.
"Info Gempa Mag:3.0, 22-Des-21 03:05:55 WIB, Lok:6.59 LS - 104.58 BT (111 km BaratLaut SUMUR-BANTEN),
Kedlmn: 9 Km ::BMKG" lapor BMKG Wilayah 2 melalui unggahan akun twitter @bmkgwilayah2.
Baca juga: Gempa 6.0 SR Kamis 23 Desember 2021 Pagi Pukul 07:22, Ini Info Lokasi dan Titik Pusat Episenter
Baca juga: Gempa Terkini 4.5 Magnitudo Kamis 23 Desember 2021 Siang 11.13 WIB, Ini Info BMKG Lokasinya
Baca juga: Gempa di Darat Kamis 23 Desember 2021 Pagi, Maluku Diguncang Magnitudo 4.4 SR
(TribunManado.co.id)