Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Kabar Artis

Kabar Ridho DA Jelang Pernikahan dengan Syifa, Gelar Siraman dan Pengajian

Jelang pernikahan, Ridho DA dan Syifa menggelar prosesi adat, termasuk siraman dan pengajian.

Instagram @aldoportraiture
Acara siraman jelang pernikahan Ridho D'Academy dan Syifa. 

Sebelumnya, di pernikahan Rizki dan Nadya Mustika, Iis Dahlia juga ikut duduk di pelaminan.

"Iky kemarin nikah mama Iis udah di atas, sekarang gantian Idho.

Masa iya Iky di atas, Idho enggak," tutur Ridho.

Jelang hari H, Ridho membeberkan kerap ada perselisihan dengan sang calon istri, Syifa.

Namun keduanya mencoba untuk menyelesaikan secara baik-baik.

"Selalu, tapi ya tetap aja udahlah jangan kayak anak-anak lagi, ngambek segala macam.

Mungkin karena jauh, komunikasinya jadi terhambat.

Nanti kalau dekat selalu bareng bisa komunikasi dengan baik," tuturnya.

Pemilik nama Ridho Syafaruddin itu menyiapkan kejutan untuk calon istrinya saat acara pernikahan nanti.

"Ya Insha Allah nyiapin surprise, mereka (pihak pengantin perempuan) nggak tahu tapi kita udah persiapan," kata Ridho.

Artikel Terkait Ridho DA

Artikel ini telah tayang di TribunStyle.com dengan judul Jelang Hari Pernikahan, Ridho DA & Syifa Gelar Acara Siraman dan Pengajian, Intip Deretan Potretnya!
Penulis: Yuliana Kusuma Dewi/Dhimas Yanuar

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved