Verrell Bramasta
Sarah Samantha Hadir Saat Ulang Tahun Adik Verrell Bramasta, Jadi Sorotan
Kedekatan Sarah Samantha dengan Verrell Bramasta ternyata terjalin sejak lama.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Masih ingat Sarah Samantha?
Sosok Sarah pernah jadi sorotan saat dikabarkan akan dijodohkan dengan Verrell Bramasta.
Kini Sarah Samantha kembali jadi sorotan saat hadir di momen spesial keluarga Verrell Bramasta.
Diketahui, setelah hubungannya dengan Natasha Wilona kandas, Verrell Bramasta memang sempat dikaitkan dengan sejumlah wanita cantik.
Mereka adalah Ranty Maria, Febby Rastanty, dan tentu saja Sarah Samantha.
Bukan berlatar belakang seorang selebritis, kemunculan Sarah Samantha sempat mencuri perhatian lantaran parasnya yang cantik.
Diketahui Sarah Samantha adalah putri dari sahabat Venna Melinda yakni aktris senior Dewanti Bauty serta merupakan sepupu dari Shireen dan Zaskia Sungkar.
Sempat tersiar kabar Venna Melinda berencana untuk menjodohkan Verrell Bramasta dan Sarah Samantha mengingat keduanya kini masih berstatus lajang dan tampak serasi.
Bahkan Verrell beberapa kali sempat terlihat mengajak Sarah Samantha untuk pergi dan mengenalkannya dengan sejumlah sahabat.
Kedekatan antara Verrell dan Samantha pun kemudian mendapat dukungan hangat dari sang ibu dan juga keluarga The Sungkar.
Namun di tengah hubungan Verrell dan Samantha yang semakin dekat, kini sosok Natasha Wilona kembali menjadi perhatian.
Pasalnya isu perihal hubungan Verrell dan Natasha Wilona yang kembali dekat memunculkan spekulasi bahwa keduanya berencana untuk segera balikan.
Sayang hubungan Verrell dan Wilona dikabarkan tak mendapat restu Venna Melinda lantaran perbedaan keyakinan keduanya.
Setelah beberapa bulan mengenal Verrell, dilansir melalui unggahan story di akun instagram pribadinya, Kamis (16/9/2021) Sarah Samantha kembali diundang Venna Melinda untuk hadir di kediamannya.
Verrell Bramasta
Sarah Samantha
Ranty Maria
Febby Rastanty
Venna Melinda
Vania Athabina
Natasha Wilona
Verrell Bramasta Bahagia Ajak sang Ayah Liburan ke Amerika: Dulu Papa Selalu Ajak Aku Keliling Dunia |
![]() |
---|
Verrell Bramasta dan Athalla Naufal Kompak Beri Kejutan Ulang Tahun ke Ivan Fadilla: We Love You Dad |
![]() |
---|
Verrell Bramasta Alami Mimisan, Dapat Perhatian dari Ranty Maria hingga Lyodra |
![]() |
---|
Verrell Bramasta Blak-blakan Mengaku Pernah Dapat Kado Ulang Tahun Sandal Bekas dari Atta Halilintar |
![]() |
---|
Verrell Bramasta Rayakan Ulang Tahun, Natasha Wilona Hadir dan Beri Ucapan Selamat |
![]() |
---|