Target Pemkot Tomohon 535 Ribu Kunjungan Wisatawan
Angka target kunjungan wisatawan tersebut terdiri wisatawan nusantara 543.595 dan wisatawan mancanegara 1.200.
Penulis: Hesly Marentek | Editor: Charles Komaling
Begitu pun tahun 2017 jumlah kunjungan mencapai 271.034 dari Target 349.925.
Di 2018 dan 2019 pun turut terjadi peningkatan drastis jumlah kunjungan wisatawan. Masing-masing 2018 target 454.904, realisasi 552.001 serta 2019 realisasi 701.503 dari target 591.375 kunjungan.
Di tahun 2020 pun jumlah kunjungan mulai turun, dikarenakan dengan hantaman pandemi Covid-19.
Yang mana realisasi kunjungan hanya 305.554 dari target 630. 567. (*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/keindahan-alam-danau-linow_20180329_164220.jpg)