Lowongan Kerja
Lowongan Kerja Adira Finance Terbaru Cari Banyak Posisi, Ini Persyaratan dan Link Pendaftaran Resmi
PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk buka Lowongan Kerja 39 posisi. Terima Lulusan D3 dan S1 semua jurusan.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Kabar gembira buat kamu yang saat ini sedang mencari pekerjaan.
Saat salah perusahaan terbesar yang bergerak di bidang pembiayaan sedang membuka lowongan kerja untuk semua wilayah di Indonesia.
Perusahaan yang saat ini sedang membuka lowongan kerja adalah PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk.
Seperti diketahui, PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk atau Adira Finance merupakan perusahaan pembiayaan yang sudah didirikan tahun 1990 dan mulai beroperasi pada tahun 1991.
PT Adira Dinamika Multi Finance Tbk buka Lowongan Kerja 39 posisi. Terima Lulusan D3 dan S1 semua jurusan.
Berikut informasi Lowongan Kerja Adira Finance dilansir TRIBUN-TIMUR.COM dari laman resminya:
Baca juga: Lowongan Kerja Nutrifood Indonesia, Cari Banyak Posisi, Terima Mulai Lulusan SMK, Ini Link Daftar

1. TELLER
Kualifikasi:
- Mampu mengoperasikan komputer, terutama Ms. Office dan keahlian administrasi lainnya.
- Mampu membina hubungan baik dengan pihak internal.
- Teliti, berintegritas tinggi, dan detail.
Persyaratan pendidikan:
- Pendidikan min. D3/S1 dari semua jurusan.
- IPK min. 2,50.
Batas daftar 16 Juni 2021.
2. REMEDIAL OFFICER CAR
Persyaratan pendidikan:
- Pendidikan minimal D3/S1 dari semua jurusan.
- Min. IPK 2,50.
Batas daftar 30 Juni 2021.
3. PROBLEM ACCOUNT OFFICER
Kualifikasi:
- Maksimal usia 33 tahun.
Persyaratan pendidikan:
- Minimal D3/S1 dari semua jurusan.
- Minimal IPK 2.50.
- Terbuka untuk lulusan baru.
Batas daftar 30 Juni 2021.
4. GENERAL ADMIN STAFF
Kualifikasi:
- Mampu mengoperasikan komputer teruatama Ms. Office dan memiliki keahlian administrasi yang baik.
- Keahlian: berintegritas tinggi, mampu membina hubungan baik kepada nasabah maupun internal Adira Finance, teliti, dan cekatan.
Persyaratan pendidikan:
- Minimal D3/S1 dari semua jurusan.
- Minimal IPK 2,50.
Batas daftar 30 Juni 2021.
CATATAN:
*Informasi posisi lainnya dan link pendaftaran kunjungi https://recruitment.adira.co.id/
*Rekrutmen tidak dipungut biaya apapun.
Berita terkait lowongan kerja terbaru
Artikel ini telah tayang di Tribun-Timur.com dengan judul Lowongan Kerja Terbaru Adira Finance 46 Posisi Bulan Juni 2021, Cek Syarat dan Link Daftar Online, https://makassar.tribunnews.com/2021/06/03/lowongan-kerja-terbaru-adira-finance-46-posisi-bulan-juni-2021-cek-syarat-dan-link-daftar-online?page=all.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/adira-finance-manado-kucur-rp-201-miliar-realisasi-kredit-hingga-agustus-tumbuh-2-digit.jpg)