Kualifikasi Piala Dunia 2022
HASIL LENGKAP Matchday Kedua Kualifikasi Piala Dunia 2022: Italia, Inggris dan Jerman Kompak Menang
Timnas Inggris, Spanyol, Italia dan Jerman berhasil memetik kemenangan kedua di laga kualifikasi Piala Dunia 2022.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Berikut ini hasil lengkap matchday kedua Kualifikasi Piala Dunia 2022.
Timnas Inggris, Italia dan Jerman berhasil memetik kemenangan kedua di laga kualifikasi Piala Dunia 2022.
Hasil ini membuat tim favorit tersebut, masih memuncaki klasemen masing-masing grup.
Timnas Italia memetik kemenangan kedua di Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2022 saat menghadapi Bulgaria.
Gli Azzurri juga menang dengan skor akhir 2-0.
Lanjutan matchday kedua Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Eropa kembali digelar pada Minggu (28/3/2021) malam WIB hingga Senin (29/3/2021) dini hari WIB.
Beberapa tim unggulan berhasil meraih hasil positif, termasuk timnas Italia dan timnas Jerman.
Italia menyambangi markas timnas Bulgaria dalam laga Grup C di Vasil Levski National Stadium, Minggu (28/3/2021) waktu setempat atau Senin dini hari WIB.
Menurut catatan WhoScored, timnas Italia tampil lebih mendominasi.
Kualifikasi Piala Dunia 2022
Hasil Kualifikasi Piala Dunia
Matchday Kedua Kualifikasi
World Cup 2022
Italia
Inggris
Jerman
Spanyol
klasemen
Gli Azzurri
Der Panzer
Hasil Lengkap Kualifikasi Piala Dunia - Italia, Prancis, Spanyol Menang dan Jerman Dipermalukan |
![]() |
---|
SKOR Lituania VS Italia, Berikut Nama-nama Pencetak Gol, Kualifikasi Piala Dunia 2022, |
![]() |
---|
SKOR Jerman VS Makedonia Utara, Pemegang 4 Titel Juara Dunia Kalah Dari Tim Peringkat ke 65 FIFA |
![]() |
---|
Belgia VS Belarus, Skor 8-0, Berikut Nama-nama Pencetak Gol, Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2022 |
![]() |
---|
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2022 - Dalam Waktu 10 Menit Belanda Cetak 4 Gol, Ronaldo Puasa Gol |
![]() |
---|