Krisdayanti
Krisdayanti Pamer Foto Lawas Bareng Raul Lemos Sehari Setelah Siraman Aurel, Rayakan Hari Bahagia
Dihantam badai berulang kali, pernikahan KD dan Raul Lemos nyatanya tetap berdiri kokoh
Bagaimana tidak, keduanya sudah dianggap pasangan yang sangat serasi oleh netizen.
Namun, meski 13 tahun bersama, pernikahan mereka kandas di tengah jalan begitu saja.
Lepas dari Anang Hermansyah, Krisdayanti atau yang kerap disapa Krisdayanti, langsung jatuh ke pelukan seorang pengusaha asal Timor Leste, yakni Raul Lemos.
Kisah cinta Krisdayanti dan Raul Lemos pun tak pernah mudah.
Sejak awal berhubungan, keduanya sudah menuai banyak kontroversi.
Tetapi berkat kekuatan cinta keduanya, Krisdayanti dan Raul Lemos bisa mengatasi segala macam rintangan, sehingga pada (20/3/2011), mereka akhirnya resmi menikah.
Dihantam badai berulang kali, pernikahan Krisdayanti dan Raul Lemos nyatanya tetap berdiri kokoh
Bahkan, kini Krisdayanti dan Raul Lemos tengah merayakan ulang tahun pernikahan mereka yang ke-10.
Hal itu tampak dalam unggahan di Instagram pribadi @krisdayantiraulemos.
Pada Sabtu (20/3/2021), Krisdayanti mengunggah beberapa foto lawas saat dirinya menikah dengan Raul Lemos.
Lalu dalam keterangan unggahan itu, Krisdayanti tampak mengucap syukur di umur baru pernikahannya tersebut.
“SEDOSO (Sepuluh) // X, Alhamdullah, saya ucapkan terima kasih kepada Gusti Allah,” tulisnya dikutip Grid.ID.
Wanita kelahiran Batu itu juga berharap agar pernikahannya dengan Raul Lemos senantiasa diberikan kebaikan serta kebahagiaan.
“Selalu diberikan kebaikan kesabaran kekuatan kebahagiaan dan keikhlasan. 20-maret-2011, @raullemos06 @krisdayantilemos,” pungkasnya.
Nasihat Anang Bikin Aurel Hermansyah Teteskan Air Mata, Suasana Haru saat Sungkeman
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/potret-bahagia-krisdayanti-dan-raul-lemos.jpg)