Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Berita Bitung

Reuni Pemain Basket Veteran Asal Sulut dan Gorontalo di Lapangan FRBA

Duel dua tim Basket Veteran dari Provinsi Sulut dan Provinsi Gorontalo, Kamis (26/2/2021) malam

Penulis: Christian_Wayongkere | Editor: David_Kusuma
Istimewa
Dokumentasi tim Basket NSBV Manado, saat foto bersama dengan tim Basket The 90's Ballers Gorontalo, di FRBA Manado, Kamis (25/2/2021) malam. 

Terpisah Octavianus Sanda personil tim Basket NSBV Manado menambahkan, laga persahabatan kemarin ajang reuni antara pemain Basket Sulut dan Gorontalo.

Baca juga: Bawa Ketapel, Pisau Massa Junta Militer Myanmar Serang Demonstran Anti-Kudeta, Ancam Fotografer

Dimana sejumlah pemain yang NSBV Manado, seperti Steveng Epeng Lengkong, Egen, Michael Siwu, Stiven Panambunan, Fandy Buntang, Ronald Angkot dan Alfin Pandeirot pernah meperkuat tim Basket Gorontalo.

Selian pemain NSBV Manado, para pemain Basket asal Kota Bitung yang pernah ikut pertandingan di Gorontalo,

ada nama-nama seperti Denis Luas dan almarhum Ebi di tahun 2009, lalu tim Crossroad Girian yang mengikuti kejuaraan antar Club di Gorontalo.

Waktu itu tim Crossroad diarsiteki almarhum Devi Moeri.(crz)

Baca juga: Desa Terbersih di Dunia, Dikunjungi Sandiaga Uno : Akan Jadikan Primadona Kebangkitan Pariwisata 

Baca juga: Belum Selesai Kasus Penembakan TNI, Polisi Koboi Kembali Berulah, Bawah Senpi dan Rusak Rumah Warga

YOUTUBE TRIBUN MANADO:

Sumber: Tribun Manado
Halaman 3 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved