Berita Seleb
Masih Ingat Marshanda? Pamer Potret Harmonis Dengan Mantan Suami, Istri Ben Kasyafani Disorot
Perayaan ulang tahun ke-8 Sienna itu, Marshanda ikut berkumpul dengan keluarga Ben Kasyafani dan Nesyana
TRIBUNMANADO.CO.ID - Masih ingat Marshanda? Ia kembali bagikan potret kebersamaan dengan mantan suami, Ben Kasyafani, dan istri sang mantan suami, Nesyana Ayu Nabila.
Mereka bertemu saat putri semata wayang mereka, Sienna Ameerah Kasyafani, ulang tahun beberapa waktu lalu.
Perayaan ulang tahun ke-8 Sienna itu, Marshanda ikut berkumpul dengan keluarga Ben Kasyafani dan Nesyana.
Tampak wajah semringah mereka di hari bahagia Sienna.
Marshanda sendiri baru membagikan potret harmonisnya hubungan dengan keluarga mantan suami pada Minggu (21/2/2021).
Marshanda dan anaknya (Instagram Marshanda)
"Have a beautiful Sunday and a grateful blessed heart," tulis Marshanda pada unggahannya.
Sebelumnya, potret kebersamaan ini juga sempat dibagikan oleh Nesyana.
Istri Ben Kasyafani itu membagikannya saat perayaan ulang tahun Sienna beberapa waktu lalu.
Nesyana juga membagikan potret keluarganya saat ultah Sienna.
Masih Ingat Marcella Daryani? Pemeran Bella dalam Sinetron Anak Jalanan, Ini Kabar Terbarunya |
![]() |
---|
Masih Ingat Marcella Daryanani? Aktris Cantik Ini Putuskan Nikah di Usia Muda, Dipuji Bak Princess |
![]() |
---|
Tak Disangka, Wanita Cantik Ini Ternyata Nenek Berusia 50 Tahun, Ternyata Ini Rahasianya |
![]() |
---|
Masih Ingat Bastian Steel? Eks Personil Coboy Junior Ungkap Alasan Hengkang, Mengaku Tak Menyesal |
![]() |
---|
Wajah Aurel Hermansyah Gatal-gatal Selama Isolasi, Atta Halilintar: Lihat Sudah Runtuh Semua |
![]() |
---|