Gempa Bumi
Pasca Gempat 7,1 Magnitudo di Sulut, Pasokan Listrik Panas Bumi PGE Dipastikan Aman
Rilis resmi dari Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebut, gempa yang terjadi sekitar pukul 19.23 WIB itu tidak berpotensi tsunami.
Editor:
Rizali Posumah
Istimewa/Humas BPPT
Proses penyerahan PLTP Merah Putih Lahendong dari GeoForschungsZentrum (GFZ) German Research Centre for Geosciences kepada Badan dan Penerapanan Teknologi (BPPT) RI di Lahendong, Kota Tomohon, Senin (21/1/2019).
Dimana dapur rumah mereka roboh tergoncang.
Sementara lantai tegel pecah terjadi di RSUD Mala Talaud akibat gempa tersebut.
Kapolsek Beo Ipda Johan Atang mengaku jika tak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut.
"Memang ada beberapa bangunan yang rusak, tapi tidak ada korban jiwa," tegasnya.
Ia pun meminta agar masyarakat tetap tenang dan berjaga-jaga.
"Silahkan kembali ke rumah, karena gempa ini tak berpotensi tsunami," ungkapnya.
Sebagian artikel ini terbit di: https://industri.kontan.co.id/news/pasokan-listrik-dari-panas-bumi-pge-dipastikan-aman-pasca-gempa-sulut-1