Nikita Willy
Kabar Duka Dibagikan Nikita Willy, Indra Priawan: 'Hari yang Menyedihkan'
Di kuburan, Nikita Willy terlihat mengenakan gamis dan kerudung hitam menyenderkan kepalanya ke arah tiang sambil memegang bunga.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Kabar duka dibagikan Nikita Willy.
Nikita Willy kehilangan anggota keluarga yang sangat dicintainya.
Kabar duka tersebut dibagikan istri Indra Priawan melalui akun media sosialnya pada Senin (30/11/2020).
Lantaran hal ini, Indra Priawan pun harus membatalkan sejumlah rencana bulan madunya dengan Nikita Willy di Sumbawa, NTB.
Tanpa pikir panjang lagi, Indra Priawan pun langsung mencari tiket pulang tercepat ke Jakarta.
Rupanya, kabar duka itu adalah oma atau nenek Nikita Willy meninggal dunia.
"Di hari kedua di Gili, tiba-tiba aku ditelpon sama ayah kalau oma udah gak ada. Jadi aku sama Indra langsung cari tiket," ucap istri Indra Priawan, dikutip TribunnewsBogor.com dari akun Youtube Nikita Willy Official, Senin (30/11/2020).
"Akhirnya dapet penerbangan yang jam 10.30. Saat itu di Gili udah jam setengah 8," tambahnya.
Karena jarak waktunya yang mepet, Indra Priawan bahkan ikut mendesak pihak hotel untuk sediakan delman, kapal dan mobil untuk mereka agar bisa cepat sampai di bandara.
Seperti diketahui, saat itu Nikta Willy dan Indra Priawan tengah berlibur di sebuah pulau di Sumbawa, yang letaknya cukup jauh dari bandara.
Nikita Willy
nikita willy berduka
kabar duka nikita willy
kabar duka artis
Indra Priawan
cerita pengantin baru
bulan madu
bulan madu nikita willy
nikita willy bulan madu
tribunmanado.co.id
gosip artis hari ini
Kini Jadi Istri Indra Priawan, Nikita Willy Akui Kini Tak Boleh Curhat Lagi ke Ibu Kandung |
![]() |
---|
Busana Terbuka Nikita Willy Dinyinyiri Netizen, Indra Priawan Pasang Badan |
![]() |
---|
Nikita Willy Blak-blakan Diledek Indra Priawan karena Make Up Tebal, Nagita Slavina: Ih Jahat |
![]() |
---|
Nikita Willy Pamer Kedekatan dengan Ibu Mertua, Bercanda saat Lihat Koleksi Antik di Vila Keluarga |
![]() |
---|
Kebohongan Nikita Willy ke Suaminya Berhasil Dibongkar Boy William: Jangan Pencitraan, Tuhan Tahu! |
![]() |
---|