Breaking News
Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Tips

Cara Mudah Menidurkan Bayi Tanpa Digendong

Jika Moms membiasakan mereka untuk tidur dengan menyusui atau makan bisa jadi akan membuat bayi lakukan hal yang sama terus-terusan di kemudian.

Freepik
ILUSTRASI - Cara menidurkan bayi tanpa digendong. 

TRIBUNMANADO.CO.ID - Jangan bosan-bosan menidurkan bayi. 

Ikuti tips saran menidurkan bayi tanpa digendong. 

Bayi akan mudah tertidur dengan cara ini. 

ILUSTRASI - Cara menidurkan bayi tanpa digendong.

Simak yuk Moms cara menidurkan bayi tanpa digendong.

Bukan cuma Moms tapi Dads juga bisa mencobanya, cara menidurkan bayi tanpa digendong.

Bayi diketahui miliki siklus tidur yang berubah-ubah setiap pertambahan usia hingga hari.

Di awal kelahiran mereka sangat membutuhkan bantuan Moms dan Dads untuk tertidur.

Terkadang bayi akan bangun di malam hari tanpa peduli jam tidur atau bangun.

Kini saatnya Moms coba untuk ajarkan Si Kecil mandiri dengan menidurkannya dengan benar.

Jangan biasakan anak tergantung dengan digendong sepanjang malam.

Moms bisa coba ubah perlahan dengan terapkan sederet tips berikut ini seperti dimuat ahaparenting.com:

Pisahkan waktu antara menyusui, tidur dan makan

Jika Moms membiasakan mereka untuk tidur dengan menyusui atau makan bisa jadi akan membuat bayi lakukan hal yang sama terus-terusan di kemudian.

Coba pisahkan setiap tahapan bayi makan, menyusui dan tidur.

Beri makan bayi setelah mereka terbangun dari tidurnya dan kemudian beri lagi setelah dia kembali bangun untuk kedua kalinya saat masih lapar.

Sumber: Nakita
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved