Arti Mimpi
Arti Mimpi Tentang Kunci, Bisa Jadi Pertanda Baik Ataupun Buruk, Ini Tafsirannya
Menurut Primbon Jawa mimpi kehilangan kunci merupakan pertanda buruk bagi yang mengalaminya.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Mimpi merupakan hal yang biasa terjadi.
Setiap orang pasti pernah mengalami mimpi saat sedang tidur.
Mimpi seringkali dianggap hanya sebagai bunga tidur.
Baca juga: Arti Mimpi Diterima Kerja, Tak Selalu Jadi Pertanda Baik, Ini Tafsiran Lengkapnya
Baca juga: Arti Mimpi Tentang Kebakaran, Pertanda Buruk? Ini Tafsiran Lengkapnya
Namun ada juga yang menganggap bahwa mimpi memiliki arti yang tersirat.
Apakah anda pernah bermimpi tentang kunci?
Mimpi tentang kunci mungkin terkesan biasa saja.
Namun tahukan Anda, menurut Primbon Jawa mimpi kehilangan kunci merupakan pertanda buruk bagi yang mengalaminya.
Bisa jadi Anda telah menyebarkan informasi yang salah, sehingga memancing emosi beberapa orang di sekitar Anda.
Pertanda buruk lainnya adalah ketika Anda mengalami mimpi mendapat kunci rusak.
Arti mimpi ini Anda akan mengalami pengkhianatan yang cukup menyakitkan Anda.
Namun Anda tak perlu khawatir, mimpi tentang kunci tidaklah semuanya merupakan pertanda buruk, ada pula yang merupakan pertanda baik.
Ketika Anda bermimpi menemukan kunci, mimpi ini menandakan usaha yang selama ini Anda kerjakan akan mencapai keberhasilan.
Dikutip dari suar.id, berikut arti mimpi kunci menurut Primbon Jawa.
1. Mimpi menemukan kunci mobil
Beruntunglah Anda jika mengalami mimpi yang satu ini.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/ilustrasi-kunci-23.jpg)