Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Ini Rahasia Pilot yang Tak Diketahui Banyak Orang,

Ada begitu banyak rahasia yang tersembunyi dan tak terungkap dalam dunia penerbangan.

Editor: Ventrico Nonutu
Istimewa
Ilustrasi Pilot Saat Menerbangkan di Pesawat 

TRIBUNMANADO.CO.ID - Ada begitu banyak rahasia yang tersembunyi dan tak terungkap dalam dunia penerbangan.

Salah satunya berkaitan dengan pilot.

Ada berbagai rahasia pilot yang tidak diketahui.

1. Kerusakan Pesawat Sering Terjadi

Ilustrasi pilot saat menerbangkan pesawat.
Ilustrasi pilot saat menerbangkan pesawat. (theconversation.com)

Pesawat terbang sangat mirip dengan mesin kompleks lainnya.

Jadi, tidak mengherankan jika kerusakan mesin sering terjadi.

Namun jangan khawatir, pilot biasanya melakukan pengecekan sebelum lepas landas.

2. Pilot Tidur Selama Bertugas

Ilustrasi Pilot mengemudikan pesawat
Ilustrasi Pilot mengemudikan pesawat (unsplash/jonflobrant)

Kamu mungkin berpikir pilot tidak diperbolehkan tidur ketika mereka di udara.

Namun kenyataannya pilot benar-benar tidur.

3. Oksigen Darurat Terbatas Saat Terbang

Ilustrasi pramugari memasang masker oksigen
Ilustrasi pramugari memasang masker oksigen (thrivingleaders.co)

Setiap orang punya akses mendapatkan masker oksigen.

Namun yang tak banyak orang tahu adalah masker oksigen memiliki jumlah oksigen terbatas.

Oksigen yang tersedia tidak akan pernah bertahan lebih dari 15 menit.

4. Pilot Makan Makanan Yang Berbeda

Makanan di pesawat
Makanan di pesawat (Reader's Digest)
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved