Ini Prediksi Pemilik Kursi DPRD Bolsel
Penghitungan suara calon legislatif di Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel) masih terus berlangsung
Penulis: Nielton Durado | Editor: Chintya Rantung
Ini Prediksi Pemilik Kursi DPRD Bolsel
Laporan Wartawan Tribun Manado Nielton Durado
TRIBUNMANADO.CO.ID, BOLAANG UKI - Penghitungan suara calon legislatif di Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel) masih terus berlangsung.
Meski begitu, beberapa nama mulai diisukan bakal menempati 20 kursi di DPRD Bolsel.
Baca: Shaheer Sheikh Kalah Cepat, Pria Turki Ini Berani Cium dan Unggah Foto Ayu Ting Ting di Instagram
Akan tetapi data yang diperoleh Tribun Manado, Rabu (24/4/2019) menyebutkan sudah ada beberapa nama yang menjadi pemenang dan menjadi wakil rakyat di DPRS Bolsel.
Berikut prediksi pemenang kursi di DPRD Bolsel.
Baca: Viral Video Masturbasi Artis dan Atlet di Media Sosial, Ini Tanggapan Polisi
Dapil 1 Bol Uki - Helumo
1. Fadli Tuliabu (PDIP)
2. Abd Rajak Bunsal (PDIP)
3. Sukri Adam (PAN)
4. Sunardy Kadullah (PDIP)
5. Sumitro Moha (Golkar)
6. Amanah Gobel (PDIP) atau Marsel Aliu (PDIP)
7. James Lontoh (Gerindra) atau Halilintar Kadullah (Hanura)
======
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/dprd-bolsel-3647587.jpg)