Pembunuhan Sadis, Pelaku Kanibal Libatkan Gadis Berusia 12 Tahun, Ini Alasannya
sebuah berita pembunuhan sadis yang terjadi di sebuah desa dekat St Petersburg, 5 Oktober 2018.
Editor:
Aldi Ponge
Russia Today, east2west news via Mirror.co.uk
Aleksey Popovich (kanan) dan pelaku yang masih berusia 12 tahun (kiri).
Beberapa kali, Popovich kerap mengizinkan orang asing numpang bermalam di rumahnya.
Polisi mengidentifikasi tersangka pria berasal dari kawasan Altai, di Siberia, Rusia.
Dia disebut seorang musisi.
Sementara, informasi yang didapatkan Russia Today dari situs 47news.ru, tersangka kedua yang masih berusia 12 tahun, adalah bocah yang dilaporkan hilang dari rumahnya, di Sochi, Rusia.
Dia dilaporkan hilang sejak 4 bulan lalu.
Polisi masih menyelidiki bagaimana mereka berdua bisa membina hubungan asmara. (*)
Halaman 3 dari 3