4 Zodiak Ini Cenderung Mengabaikan Temannya Demi Urusan Asmara
Ada ungkapan yang mengatakan bahwa cinta itu buta. Cinta bisa membuat orang yang merasakannya seperti kehilangan logika.
TRIBUNMANADO.CO.ID - Ada ungkapan yang mengatakan bahwa cinta itu buta.
Cinta bisa membuat orang yang merasakannya seperti kehilangan logika.
Apa kalian setuju dengan ungkapan tersebut?
Mungkin ada yang setuju atau tidak.
Masih berkaitan dengan perihal cinta, dalam artikel ini akan dibahas mengenai beberapa zodiak yang diketahui bisa mengabaikan temannya demi cintanya.
Beberapa zodiak ini tampaknya tidak akan memaafkan orang yang tidak memberi dukungan pada mereka dan orang yang mereka cintai.
Langsung saja kita simak ada zodiak apa saja.
1. Scorpio
Ketika Scorpio jatuh cinta pada seseorang, mereka cenderung menjadi sosok yang sangat serius mengenai hubungannya.
Bukan hanya serius, tapi mereka cenderung menjadi terobsesi.
Saking terobesesinya, mereka bisa menekan siapa saja yang tidak menyetujui atau menghalangi hubungan mereka.
2. Cancer
Cancer dikenal sebagai pribadi yang sangat emosional.
Setiap kali mereka jatuh cinta, kemungkinan mereka sesuatu yang jauh lebih serius dari orang lain.
Meskipun mereka menghargai persahabatan mereka, namun mereka tidak ingin kehidupan percintaan mereka dibayangi hubungan persahabatan.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/zodiak-ini-mengabaikan-temannya-demi-urusan-asmara_20180603_075858.jpg)