Dari Soal Cinta Hingga Dampak Sakit Lupus, Ini 10 Hal Mengagumkan dari Selena Gomez
Selena Gomez telah mendominasi tangga musik dan juga meninggalkan dampaknya pada dunia televisi dan film.
Penulis: | Editor:
"Ini muncul di saat saya menangkap sesuatu terjadi, dan saya pergi. Oh, itu akan bagus untuk Instagram, saya harus posting itu. Saya tahu ini membosankan, tapi itu benar-benar apa yang saya lakukan," kata Selena Gomez.
Dia mungkin menyebut proses yang dia lakukan dengan membosankan tapi ini jelas berhasil baginya.
Ditambah unggahan Instagram di mana ia terlihat lucu dan alami seperti ini lebih baik daripada foto pemotretan manapun.
8. Dia menyukai memakai sweatpants
Selena Gomez mungkin terlihat luar biasa saat tampil dalam gaun keren yang rumit di atas karpet merah untuk sebuah acara bergensi, tapi yang pasti bukan tipe pakaian yang membuatnya merasa paling nyaman.
"Saya tidak terlalu suka berdandan, beberapa orang mungkin aktris berpakaian kemana pun mereka pergi, saya dengan celana pendek dengan rambut saya dengan ekor kuda," kata Selena Gomez.
Kamu bisa membayangkan, sementara Selena Gomez terlihat cantik saat dia tampil di film, pemotretan, atau di atas panggung sehingga pasti lebih nyaman untuk bersantai di celana olahraga.
7. Dia tahu apa kekuatannya
Selena Gomez menemukan sejumlah besar kesuksesan dengan merilil album keduanya, 'Revival'.
Beberapa lagu yang dirilis ditulis oleh Gomez, sesuatu yang dia anggap sebagai satu di antara alasan kesuksesan terbesarnya.
6. Dia menyukai rambutnya
Meskipun ada banyak foto dalam daftar ini yang menunjukkan aspek Selena Gomez yang berbeda yang membuatnya begitu menarik, dengan entri berikut ini, kita perlu memusatkan perhatian pada rambutnya.
Selena Gomez tahu bahwa memiliki 'bad hair day' bisa menjadi bencana, terutama di bidang pekerjaannya.
"Satu di antara hal yang paling penting bagi saya adalah rambut. Saya senang ibu dan nana saya mengajari saya bagaimana merawatnya sendiri. Banyak hal yang terjadi setiap hari, tapi saya mencoba untuk tetap sehat," kata Selena Gomez.
5. Dampak dari Lupus
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/selena-gomez2_20180305_104723.jpg)