Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Prime Riders Community

Prime Riders Community, Beragam Tapi Tetap Satu

PRIME Riders Community (PRC) Tondano adalah satu club/komunitas motor dari sekian banyak komunitas yang berada di Indonesia.

|
Editor:

Adapun touring perdana PRC dilakukan pada tahun 2012 dengan rute Tondano-Kota Gorontalo dengan menempuh kurang lebih 500 kilometer. Touring ini diikuti Bro Vico, Bro Kamza, Bro Ait, Bro Kevin, Bro Aan dan Bro Kiki.

Siapkan Perayaan HUT ke-3

PADA tahun 2012, PRC merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) yang pertama bertempat di Lapangan Werot Lapas Tondano dengan dihadiri berbagai club/komunitas motor.

Komunitas yang hadir tersebut antara lain:

  1. Yamaha Vixion Club Indonesia chapter Minahasa (YVCI-TD),
  2. Jupiter Mx Minahasa (JMX),
  3. Suzuki Fu Minahasa ( SFM),
  4. Riders King Club Tondano (RKC),
  5. Honda Blade Club Tomohon (HBCT),
  6. Yamaha Bikers Club Bitung (YBC),
  7. Blade Rider Community Sulut (BRC),
  8. Honda Matic Community Tomohon (HMC),
  9. Honda Cyser Tomohon (HCST),
  10. Honda Revo Club Tomohon (HRC),
  11. Kawanua Ninja Rider Tondano (KNR),
  12. Fu Rider Tondano (FRT).

Pada Tahun 2013 lalu PRC juga merayakan HUT yang ke-2 di Tataaran Patar dengan anggota yang hadir, Bro Dhika, Bro Vico, Bro Kamza, Bro Ming, Bro Jos, Bro Anfry, Bro Edo.

"Rencananya PRC akan menyelenggarakan anniversarynya yang ke-3 pada 3 November Tahun 2014 ini Anggota yang tersisa adalah Bro Dhika, Bro Ming, Bro Anfry, Bro Jos, Bro Steven, dan Bro Roland," tutur Bro Ait. (Tribunmanado.co.id)

Sumber: Tribun Manado
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved