Breaking News
Sulawesi Utara
Menuju Sulut Maju, Sejahtera dan Berkelanjutan

Pemerintahan

Ribuan PNS Serbu Lapangan Kantor Gubernur

Memulai aktivitas kerja di 2012, diperkirakan ribuan PNS Pemprov Sulut mengikuti apel perdana, di lapangan Kantor Gubernur,

Penulis: Ryo_Noor | Editor:
Laporan Wartawan Tribun Manado Ryo Noor

TRIBUNMANADO.CO.ID,  MANADO -  Memulai aktivitas kerja di 2012, diperkirakan ribuan PNS Pemprov Sulut mengikuti apel perdana, di lapangan Kantor Gubernur, Kamis (3/1/2012) pagi.

Apel di mulai tepat pukul 08:00 Wita dipimpin langsung Gubernur Sulut Sinyo Harry Sarundajang. Apel perdana digelar dihadiri PNS dari seluruh SKPD. Gubernur didampingi Wakil Djouhari Kansil dan Sekprov Sulut Ir Siswa Rachmad Mokodongan. Hampir seluruh pejabat eselon hadir mendengar arahan Gubernur memasuki tahun baru. Sejauh ini belum ada rekap resmi jumlah PNS yang hadir

Namun melihat antusiasmekehadiran PNS, Kabag Humas Pemprov Sulut Christian Sumampow memperkirakan 90 persen lebih PNS Pemprov yang mencapai jumlah kurang lebih 3000 hadir di apel perdana. (ryo)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved