Pemerintahan
Pemprov Sulut Tunda Pengumuman UMP
Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara masih menunda pengumuman penetapan Upah Minimum Provinsi (UMP)
Penulis: Ryo_Noor | Editor: Andrew_Pattymahu
TRIBUNMANADO.CO.ID, MANADO - Pemerintah Provinsi Sulawesi Utara masih menunda
pengumuman penetapan Upah Minimum Provinsi (UMP) hingga menunggu lawatan
Gubernur Sinyo Harry Sarundajang dari luar daerah.
Menurut Harold Monareh, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi, Gubernur yang akan menyampaikan langsung penetapan UMP "Hasil kajian sudah disampaikan ke pak Gubernur, tinggal beliau yang putuskan. Tinggal menunggu beliau pulang, baru disampaikan," ujarnya kepada Tribun Manado, Minggu (9/12).
Menurut Harold Monareh, Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi, Gubernur yang akan menyampaikan langsung penetapan UMP "Hasil kajian sudah disampaikan ke pak Gubernur, tinggal beliau yang putuskan. Tinggal menunggu beliau pulang, baru disampaikan," ujarnya kepada Tribun Manado, Minggu (9/12).