TOPIK
RHK Rabu 23 Maret 2022
-
BACAAN ALKITAB - Filemon 1:10-13 Pertobatan Onesimus
Onesimus adalah budak Filemon. Sebagai seorang budak, dia tidak memiliki hak apapun atas tuannya, Filemon.
-
RENUNGAN HARIAN KELUARGA Filemon 1:10-13 - Menerima yang Berbeda dalam Tuhan
Filemon adalah pemilik budak yang memiliki hak untuk menentukan hidup mati budaknya yang melarikan diri.