TOPIK
Penumpang Kapal Hilang
-
Dari info yang didapat dari Kantor Pencarian dan Pertolongan (Basarnas) Sulut, diketahui kalau korban orang Kauditan, Minut.
-
Satu penumpang KM Aksar Saputra 09 jatuh dari atas kapal dan dinyatakan hilang di Perairan Likupang, Minut, Sulut, Senin, 22 Desember 2025.
-
Hingga saat ini penumpang bernama Christovel Lamidja (33) warga Desa Tongute Goin, Kecamatan Ibu, Kabupaten Halmahera Barat belum ditemukan.