TAG
Kesaksian Bharada E
-
Putri Candrawathi Mengaku Tak Ikut Diskusi Rencana Bunuh Brigadir J, Bharada E Geleng Kepala
Putri Candrawathi bantah kesaksian Bharada E soal ikut dalam diskusi rencana pembunuhan Brigadir J. Bharada E gelengkan kepala dan tertawa.
Senin, 12 Desember 2022 -
Diminta Jujur, Bharada E Tak Percaya Brigadir J Telah Melakukan Pelecehan Terhadap Putri Candrawathi
Bharada E berkomitmen akan berkata jujur dalam kasus pembunuhan berencana terhadap Brigadir J. Yakin Bang Yosua tidak melakukan pelecehan.
Rabu, 26 Oktober 2022 -
Akhirnya Terungkap Ada 33 Catatan Rekonstruksi Beda dari Kesaksian Bharada E, Ini Paling Krusial
Ronny mencatat ada 33 perbedaan antara pengakuan Bharada E dengan adegan reka ulang berdasarkan keterangan tersangka lain.
Selasa, 6 September 2022 -
Baru Terungkap Ibu Putri & Ferdy Sambo di Lantai 3 Bicarakan Pembunuhan Brigadir J, Diakui Bharada E
Diakui Bharada E, Putri Candrawathi dan Irjen Ferdy Sambo bicarakan Brigadir J di lantai 3 rumah sebelum mengeksekusi sang ajudan.
Sabtu, 20 Agustus 2022 -
Kesaksian Bharada E saat Eksekusi Brigadir J hingga Tewas: Saya Masih Tembak Korban yang Sudah Jatuh
Bharada E mengungkap momen saat dirinya baku tembak dengan Brigadir J. Mengaku masih menembak Brigpol Yosua meski sudah jatuh terkapar.
Selasa, 2 Agustus 2022 -
Kesaksian Bharada E, Ngaku Tembak Lagi Brigadir J yang Sudah Tak Sadarkan Diri
Bharada E menyampaikan kesaksian terkait kronologi insiden penembakan yang terjadi di rumah dinas Irjen Ferdy Sambo yang tewaskan Brigadir J.
Minggu, 31 Juli 2022