Chord Gitar
Chord Gitar Bersenja Gurau - Raim Laode
Chord kunci gitar lagu Raim Laode - Bersenja Gurau. Intro : C F. Banyak yang salah mengira senja bukan tentang kopi.
Penulis: Tim Tribun Manado | Editor: Frandi Piring
TRIBUNMANADO.CO.ID - Chord kunci gitar lagu Raim Laode - Bersenja Gurau.
Dimainkan dengan kunci gitar C.
Lagu ini ditulis oleh Raim Laode dan dirilis pada tahun 2024.
Berikut panduan chord dan liriknya:
"Bersenja Gurau"
Intro : C F
C
Banyak yang salah mengira
F
senja bukan tentang kopi
F
lagu indie dan cerita
C
Ku kasih tahu kepadamu
F
senja adalah hadiah
Dm G C
pejalan kaki menjemput magribnya
Reff :
C Em Am
Selalu ada pelangi
G F
pada setiap mendungnya
Dm G
setiap derita
C C Am
Ku kan ada s'lalu untukmu
G F
temani setiap derita
Dm G C
jadi pelukan ternyaman untukmu
Int F
G C
Jika sempit hidup ini
Em F
tidur selalu tak tenang
F
pagi selalu menyiksa
C
Semua akan baik saja
Em F
sebab Tuhan t'lah berjanji
Dm G C
setelah sempit ada kemudahan
Dm Em
Kita miliknya
F
semua telah tertulis
G Dm
dan akan kembali pada Nya
Musik : Dm Em F G
Reff :
C Em Am
Selalu ada pelangi
G F
pada setiap mendungnya
Dm A
setiap derita
*Overtune:
D D7 Bm
Selalu ada pelangi
A G
pada setiap mendungnya
Em A
setiap derita
D D Bm
Ku kan ada s'lalu untukmu
A G
temani setiap derita
Em A D
jadi pelukan ternyaman untukmu
Outro : D G
(*)
Baca juga: Kunci Gitar Lesung Pipi - Raim Laode
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/manado/foto/bank/originals/Lirik-Lagu-Raim-Laode-Komang-171.jpg)